Sering Tidak Kamu Sadari, 5 Tanda Ini Menunjukan Suami Kamu Egois

'Sering Tidak Kamu Sadari, 5 Tanda Ini Menunjukan Suami Kamu Egois'

Setiap hubungan rumah tangga pasti memiliki kisah tersendiri, termasuk anda tidak menyadari bahwa anda bersama dengan seseorang yang egois.

Namun sayangnya anda sebagai istri tidka menyadari bahwa suami anda adalah orang yang egois. Maka kenali tanda-tanda pria egois berikut ini

1. Harus Menunggunya Bersiap-siap
Ketika ingin pergi kemanapun anda sebagai istri harus menunggunya, entah menunggunya bersiap-siap dalam waktu yang lama atau karena terlalu lama mematung didepan kaca juga dalam memilih pakaian lebih lama dari pada kamu.Ini bukti bahwa suami anda egois hanya mementingkan diri sendiri.

2. Khawatir Apa Kata Orang
Wajar ketika kahwatir atau merasa cemas dengan pendepat orang lain akan tetapi parahnya ia berusaha menenuhi apa kata orang lain dan selalu memikirkan opini orang lain. Pria seperti ini bukan hanya tidak percaya diri namun juga egonya tinggi.

3. Ia Tak Bisa Menerima Candaan
MUdah tersulut emosi juga sensetif terhadap komentar orang lain sedangkan dirinya suka bercanda dan menggoda orang lain namun ia tidak bisa menerima candaan orang lain.

4. Selalu Dimulai Dengan ‘Aku’
Ketika suami anda selalu mementingkan diri sendiri karena apapun yang dilontarkan semua tentang dirinya dan dia tidak memiliki waktu untuk mendengarkanmu.

5. Ia Ingin Kamu Jadi Sosok Sempurna
Tak ada salahnya menjadi seseorang terbaik versi dirimu akan tetapi jangan sampai berubah karena ada paksaan.

Jiak pasanganmu memaksamu bahkanbertkad ingin merubahmu menjadi orang yang dia inginkan hingga menuntutmu menjadi orang yang sempurna maka hal ini sudah sangat jelas bahwa dia sangat egois.

Demikianlah ciri-ciri pria egois, maka sebelum memnutuskan untuk menikah alangkah lebih baik perhatikan ciri-cirinya agar tidak merasa kaget ketika menikah nanti, sebab biasanya ia tidak terlalu menampakkan diri bahwa dia egois. [fimela.com]

Iklan Atas Artikel

SPONSOR

Iklan Tengah Artikel 1

Sponsor

Iklan Tengah Artikel 2

SPONSOR